Ketika seorang teman bertanya kepada saya, apakah pantas berdoa di media sosial?
Jawaban saya: TIDAK!
Sharing atau berbagi lafaz doa di media sosial itu bagus!
Tetapi kalau
berdoa di media sosial?
Maaf, itu
sama saja berperilaku tidak sopan ketika bertutur kepada Tuhan.
Mengutip
analogi dari sahabat saya, pak +Jara Kada:
Ketika ada
seseorang yang meminta bantuan kepada Anda, tapi mukanya menghadap kepada orang
lain.
Apakah Anda akan menolong orang tersebut dengan ikhlas?
Apakah
menurut Anda orang tersebut sudah bersikap sopan?